[breaktime-corner] Ini Dia 10 Bank Terbesar di Indonesia

  • From: "gunawan prakoso" <gunawan.prakoso@xxxxxxxxx>
  • To: <tea-corner@xxxxxxxxxxxxx>
  • Date: Fri, 17 Feb 2012 16:45:03 +0700

 
<http://www.klikunic.com/2012/02/ini-dia-10-bank-terbesar-di-indonesia.html>
Ini Dia 10 Bank Terbesar di Indonesia 

 

 

Description: Description:
http://indonews.org/wp-content/uploads/2011/04/bank-mandiri.jpg









Bank Indonesia (BI) mengeluarkan daftar 10 bank terbesar di Indonesia
berdasarkan jumlah asetnya di 2011. Aset 10 bank tersebut berjumlah Rp
2.312,336 triliun atau 63,3% dari total aset perbankan yang mencapai Rp
3.652,832 triliun.

Demikian data statistik perbankan yang dikutip detikFinance dari Bank
Indonesia (BI) Kamis (16/2/2012).

Posisi bank yang menempati 10 besar ini tak banyak perubahan sejak 2009.

Berikut daftar 10 bank terbesar di Indonesia di 2011:

1.      PT Bank Mandiri Tbk dengan aset Rp 493,05 triliun (13,5% dari
seluruh total aset perbankan)
2.      PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) dengan aset Rp 456,382 triliun
(12,49%)
3.      PT Bank Central Asia Tbk (BCA) dengan aset Rp 380.927 triliun
(10,43%)
4.      PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) dengan aset Rp 289,458 triliun
(7,92%)
5.      PT Bank CIMB Niaga Tbk dengan aset Rp 164,247 triliun (4,5%)
6.      PT Bank Danamon Indonesia Tbk dengan aset Rp 127,128 triliun (3,48%)
7.      PT Pan Indonesia Bank Tbk (Panin) dengan aset Rp 118,991 triliun
(3,26%)
8.      PT Bank Permata Tbk dengan aset Rp 101,54 triliun (2,78%)
9.      PT Bank Internasional Indonesia Tbk (BII) dengan aset Rp 91,335
triliun (2,5%)
10.     PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) dengan aset Rp 89,277 triliun
(2,44%).

 

JPEG image

Other related posts:

  • » [breaktime-corner] Ini Dia 10 Bank Terbesar di Indonesia - gunawan prakoso